Pemkot Bekasi Keluarkan Surat Edaran Pelaksanaan Vaksinasi Massal Covid-19

Redaksi
banner 120x600

Wartasidik.coKOTA BEKASI

Vaksinasi massal Covid-19 di Kota Bekasi dengan target 12.000 orang akan dilaksanakan di Stadion Patriot Candrabhaga sesuai jadwal yang telah ditetapkan pada 19, 23 dan 26 Juni 2021 mendatang. Rabu 16 Juni 2021.

Setiap Kecamatan dari 12 Kecamatan Se-Kota Bekasi akan mempersiapkan 1000 orang yang bersedia divaksin dan memenuhi syarat dan ketentuan berlaku. 

Agar proses vaksinasi massal ini berjalan dengan lancar dan terkendali, Pemerintah Kota Bekasi mengeluarkan Surat Edaran Ketua Komite Kebijakan Penanganan Covid-19 dan Transformasi Pemulihan Ekonomi Kota Bekasi, Dr. H. Rahmat Effendi tentang Pelaksanaan Vaksinasi Massal Covid-19 dalam upaya penanganan dan pengendalian penyebaran Covid-19 di Kota Bekasi. 

III Baca Juga :

Kasus Eks Sesjamdatun Chaerul Amir dan Markus Natalia Rusli, LSM Cerdas Hukum: Jaksa Agung Omdo, Oknum Jaksa Main Kasus Dipelihara dan Dibela

Pemeriksaan Terlapor Notaris Ferry Berlanjut, Setelah Mendapatkan Rekom MKN atas Dugaan Pemalsuan Akta Perubahan 107 CV. Adhi Djojo