SEKDA SERAHKAN LAPORAN HASIL EVALUASI AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH PADA OPD TAHUN 2021

Redaksi
banner 120x600

Wartasidik.co — Kab Boul

SEKRETARIS Daerah Kab. Buol Drs. H. MOHAMMAD SUPRIZAL JUSUF, MM, melaksanakan Kegiatan Penyerahan Laporan Hasil Evaluasi Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah pada OPD Tahun 2021 Bertempat di Aula Lantai II Kantor Bupati Buol. Jumat, 03 September 2021 Pukul, 10.00 Wita.

Turut hadir pada kegiatan tersebut yakni Inspektur Daerah, Ka. BPKSDM, Ka. PUPR, Ka. Kominfo, Ka. Perikanan dan Kelautan, Ka. BPM-Des, Ka.Diskumperindag, Ka. Satpol-PP, Ka. Perhubungan, Ka. DLH, Ka. BPPD, Ka.Bapedda – Litbang, Ka. Bappenda Ir IBRAHIM RASYID, Ka. Sosial, dan Ka. Disporapar Kab. Buol.

III Baca Juga :

BUKTI HUKUM MASIH TAJAM KEBAWAH DAN TUMPUL KEATAS DI POLDA. LQ INDONESIA LAWFIRM TUNJUKKAN SP2HP LAPORAN POLISI PT MPIP

Rohmat Selamat. SH. M.Kn Bersama POSBAKUM PWRI kunjungi petani yang dituduh curi buah sawit di lahan milik sendiri