WAKIL BUPATI PIMPIN RAPAT TAHAPAN CALON KADES DALAM PILKADES SERENTAK TAHUN 2021

Redaksi
banner 120x600

Wartasidik.co — Kab Boul

Wakil Bupati Buol H. Abdullah Batalipu, S.Sos, M.Si, melaksanakan Rapat Koordinasi terkait Persiapan Tahapan Pelaksanaan Pilkades Serentak Tahun 2021 Bertempat di Ruang Kerja Wakil Bupati Buol. Rabu, 28 Juli 2021, Pukul 11.00 Wita.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya, Asisten Pemerintahan dan Kesra, Inspektur Daerah, Ka.DP3APMD dan Kabid Tehnis.

III Baca Juga :

Pengacara Alami (Advokat Achmad Cholivah Alami SH ) mengomentari tentang Karyawan KSS yang menuntut haknya selama di rumahkan

Ketua Komite I DPD RI Fachrul Razi : Hentikan Kekerasan di Papua!