Wartasidik.co — Bogor
Dalam Bulan Bakti Gotong Royong, Desa Kedung Waringin bekerja sama dengan Karang Taruna Desa Kedung Waringin, Simbat, PMI, PKK, Rubik, LPM, dan BPD melaksanakan Giat Bakti Gotong Royong dengan menciptakan Pembibitan Flora Fauna, Bank Sampah, Pengenalan dan pembahasan penanganan tentang hewan melata dan berbahaya tanpa keahlian, Selasa, 08 Juni 2021.

III Baca Juga :
Polres Bogor Meringkus Oknum Sat Pol PP Kecamatan Pamijahan Yang Positif Narkoba
KEPALA DESA DAN PERANGKAT DESA LAMADONG II TERIMA VAKSINASI COVID-19 UNTUK TAHAP II
Dalam acara tersebut hadir kepala Desa Kedung waringin, Nuryadi, LPM, BPD, Simbat, PMI, PKK, Rubik, Karang taruna, perwakilan dari DPMD, Babinsa dan Babinmas, Kasi Ekbang Kecamatan Bojong gede, Pokdarkamtibmas, RT/RW, Tampak hadir Camat Bojong Gede.